Senin, 03 Februari 2014

MENIKMATI SUASANA JAMUS

Siapa yang tidak ingin suasana yang sebar, indah, sejuk menawan ???Sambil menikmati aroma wangi teh Jamus ?? Sangat cocok untuk outbound

Salah satu cara untuk menyeimbangkan hidup, selain berbagi (curhat) dengan teman dekat, yaitu berkawan dengan alam. Begitu banyak alam yang indah berada di sekitar kita. salah satunya, Kebun Teh Jamus.
Kebun Teh Jamus, berada di kecamatan Sine, Kabupaten Ngawi. Yang belum tahu soal kebun teh ini, let see!



suasana pagi Kebun Teh Jamus

produk kemasan teh jamus

tersedia beberapa warung makan dengan harga standar

teh jamus bisa diseduh langsung di Galerry Teh Jamus

White Tea Jamus, banyak khasiatnya

Pentol Gerobak juga kita temui di Jamus

ini Pabrik Teh Jamus yang berdiri sejak 1928

 komunitas fotografi memasuki pabrik teh jamus

Mesin pengolah daun teh

Mesin raksasa ini menggunakan bahan bakar kayu

terdapat banyak pohon kantil, aromanya wangi

terdapat laboratorium di dalam pabrik teh jamus

pabrik ini dikelola oleh Candi Loka

petugas sedang  menyalakan terus api dengan  kayu

bapak ini sudah bertugas lebih dari sepuluh tahun

Acara hari itu hunting dengan Don Hasman
Gimana? setelah melihat beberapa gambar tentang kebun teh Jamus, apakah Anda juga ingin pergi kesana? Sumber : http://septisutrisna.blogspot.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MOTIVASI HARI INI

VSIcenter.com | Peluang Bisnis VSI | Veritra Sentosa Internasional | Veritra Pay | Habs Pro | Bisnis Ustadz Yusuf Mansur
VSIcenter.com | Peluang Bisnis VSI | Veritra Sentosa Internasional | Veritra Pay | Habs Pro | Bisnis Ustadz Yusuf Mansur